All you can eat

  1. Tempat Makan
Sobat Kuliner, siapa disini yang suka makanan ala Jepang? Restoran Gyukaku dapat dijadikan referensi bagi kalian yang menyukai makanan autentik khas Jepang. Restoran yang didirikan sejak tahun 1996 di Tokyo, pada saat ini mengalami perkembangan pesat dan restorannya tersebar di berbagai negara, termasuk di Indonesia. Sobat Kuliner dapat menemukan menu yakiniku, salad, seafood, sampai beraneka […]
  1. Tempat Makan
Berkumpul bersama keluarga atau sahabat tidak luput dengan kegiatan makan bersama. Dalam kegiatan tersebut umumnya mencari tempat makan yang bisa memesan dalam jumlah yang besar agar semua orang dapat mencobanya.  Saat ini banyak sekali restoran yang menawarkan sistem order all you can eat yang dimana setiap orang dapat memakan makanan yang disediakan hingga perut kenyang. […]
  1. Tempat Makan
Sudah pernah mengunjungi salah satu restoran All You Can Eat (AYCE) ini? Yup, Shabu Hachi! Restoran yang mengusung tema Jepang ini menjadi salah satu pilihan terbaik buat Sobat Kuliner yang ingin makan sepuasnya. Berbeda dengan restoran AYCE lainnya, Shabu Hachi menyediakan konsep individual soup di mana pengunjung dapat memasak sendiri bahan-bahan yang disediakan dengan berbagai […]
  1. Tempat Makan
Liburan akhir tahun emang cocok dihabiskan untuk liburan keluar kota atau sekadar mengunjungi keluarga. Kalau berkumpul bersama orang terkasih, tidak lengkap tanpa mencicipi hidangan spesial. Salah satu hidangan yang tepat untuk dinikmati bersama orang tersayang adalah makanan all you can eat (AYCE). Konsep AYCE sangat cocok dinikmati bersama, karena bebas untuk makan sebanyak apapun selama […]
  1. Tempat Makan
Tempat makan “All You Can Eat” menawarkan konsep makan sepuas-puasnya. Konsep tempat makan tersebut membuatnya disukai oleh banyak penggemar kuliner. Oleh karena itu banyak restoran all you can eat yang menjamur di Indonesia, termasuk juga di Bogor. Apabila Sobat Kuliner ada yang tinggal atau sedang berkunjung ke Bogor, berikut merupakan list tempat rekomendasi all you […]

ARTIKEL TERBARU

  Ragam oleh-oleh khas Batang bisa Anda temukan dengan mudah sebagai buah tangan ketika berkunjung di daerah ini. Batang merupakan sebuah kabupaten di Jawa Tengah yang menyimpan pesona alam memukau sehingga sering dikunjungi saat liburan. Artikel ini akan memberikan referensi oleh-oleh khas Batang yang bisa Anda jadikan buah tangan. Untuk lebih lengkapnya, yuk simak ulasan berikut […]

Trending

Kota Sorong terkenal akan destinasi wisata alamnya yang menakjubkan hingga oleh-oleh khas Sorong yang bermacam-macam. Selain pernak-pernik, batik cenderawasih, dan noken yang berbau etnis, kamu juga bisa mengeksplorasi kuliner khas Sorong. Setelah puas berlibur di sana, berburu oleh-oleh khas Papua, khususnya Sorong adalah salah satu hal yang tidak boleh dilewatkan. Nah, bagi kamu yang masih […]
Padang, ibukota Sumatera Barat, tak hanya terkenal dengan keindahan alam dan budayanya, tetapi juga kulinernya yang menggoda selera. Bagi para pecinta kuliner, mencicipi masakan Padang yang kaya rempah dan penuh cita rasa bisa menjadi pengalaman tak terlupakan. Namun, perjalanan kuliner tak lengkap rasanya tanpa membawa pulang oleh-oleh khas Padang. Beragam pilihan oleh-oleh tersedia, mulai dari […]