Go Back
Resep Kue Semprit oleh Rhesti Danty on Cookpad

Kue Semprit Lembut dan Renyah

Kuliner Kota
Prep Time 30 minutes
Cook Time 1 hour 30 minutes
Course Snack
Cuisine Indonesian

Ingredients
  

  • 125 gram tepung maizena
  • 300 gram tepung terigu protein rendah
  • 200 gram margarin
  • 50 gram mentega
  • 150 gram gula halus
  • 75 gram susu bubuk full cream
  • 1/2 sendok teh vanili bubuk
  • secukupnya chocholate chips untuk topping

Instructions
 

  • Panggang campuran tepung terigu dan tepung maizena dengan api kecil hingga berubah warna menjadi kecoklatan.
  • Kocok gula halus, mentega, dan margarin sampai mengembang dan berubah warna menjadi pucat.
  • Campurkan kuning telur ke dalam adonan dan aduk hingga tercampur sempurna.
  • Tambahkan vanili, campuran tepung yang telah disangrai, serta Frisian Flag Full Cream ke dalam adonan dan aduk hingga merata.
  • Olesi permukaan loyang dengan mentega, lalu cetak adonan menggunakan spuit dan beri coklat di tengah adonan.
  • Panggang dalam oven yang telah dipanaskan pada suhu 130C selama 25-30 menit.
  • Yeay, kue semprit siap disajikan.
Keyword hidangan lebaran, kue kering