Ragam Wisata Kuliner Daerah Bandung Yang Enak Abis

  1. Tempat Makan
Liburan akhir tahun emang cocok dihabiskan untuk liburan keluar kota atau sekadar mengunjungi keluarga. Kalau berkumpul bersama orang terkasih, tidak lengkap tanpa mencicipi hidangan spesial. Salah satu hidangan yang tepat untuk dinikmati bersama orang tersayang adalah makanan all you can eat (AYCE). Konsep AYCE sangat cocok dinikmati bersama, karena bebas untuk makan sebanyak apapun selama […]
  1. Kuliner
  2. Tempat Makan
Beberapa waktu lalu, Bandung baru saja dinobatkan sebagai kota kuliner terbaik ke-5 di Asia pada Taste Atlas Awards 2021. Terbukti kepopuleran kuliner khas Bandung selalu dikenal dengan kelezatannya. Di Kota Kembang ini ada banyak destinasi kuliner yang sudah legendaris maupun tempat makan hits di Bandung yang baru dan tengah ramai dikunjungi oleh kawula mudanya. Daftar […]
  1. Kuliner
  2. Resep
Seiring dengan kepopulerannya, seblak yang semula hanya disajikan dengan kerupuk yang direbus pun semakin berkembang dan inovatif. Muncul berbagai variasi seblak baru yang menarik dan memiliki rasa yang tidak kalah nikmatnya dari seblak biasa. Sebut saja seblak makaroni, seblak bakso, seblak ceker, dan sebagainya. Variasi seblak ini juga tidak hanya tersedia di kedai atau cafe […]

ARTIKEL TERBARU

Trending